Asli atau palsu?

Di Chiang Mai, banyak restoran yang didekorasi secara alami. Oh ya, satu poin tambahan buat Chiang Mai dibandingkan Indonesia secara keseluruhan adalah: banyak tempat makan enak yang sudah cukup ramai dikunjungi orang, dengan harga yang cukup masuk akal. Salah satunya tempat kami ditraktir di awal kami datang ke Chiang Mai.

img_0005img_0002img_0003

Uniknya tempat ini karena mereka berusaha membuat suasana berada di alam dengan pohon-pohon yang rimbun, tapi sebenarnya beberapa pohon itu palsu. Walaupun pohon palsu, mereka cukup niat menirunya. Coba liat toilet dan tempat cuci tangannya. Toilet modern, disebuah ruang yang ada pohonnya. Ada tisuenya kok, lengkap. Terus tempat cuci tangannya, seolah2 kita dapat air keluar dari pohon kayu gitu. Kereeen!.

Penulis: Risna

https://googleaja.com

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.