Setahun itu bukan waktu yang singkat, dan ternyata kami sudah setahun beralih ke mobil listrik. Selama setahun ini, kami hanya mengeluarkan sekitar 10.410 baht (sekitar Rp4.750.889,78) dan perjalanan yang kami tempuh sudah sekitar 10.000 kilometer lebih.
Untuk sebagian besar orang, mungkin 10 ribu km itu bisa ditempuh dalam waktu beberapa bulan saja. Kami memang tidak terlalu banyak bepergian. Selama setahun ini, kami juga belum jadi mencoba membawa mobil ini ke luar kota. Alasannya jelas karena kami malas nyetir jauh-jauh.
Di tulisan ini, saya akan mencatat perincian pengeluaran kami khususnya untuk biaya isi baterai mobil MG4 selama setahun.
Lanjutkan membaca “Biaya Setahun Menggunakan MG4 EV”